Psallo No. 47 - Penebusku


Jalan hidupku slalu tak menentu
Ku mencari kepuasan di dunia
Tapi apa yang ku dapat hanyalah
kepahitan dan penderitaan

Kini ku tlah memiliki sesuatu
Yang berharga melebihi semuanya
Ialah firman yang hidup dan berkuasa
Oleh-Nya hidupku di puaskan

Oleh iman ku langkahkan kakiku
Mengikuti jejaknya Tuhanku
Lewat jalan kematian ke bangkitan
Yang berakhir dengan kemuliaan

Reef:
Darah-Nya tertumpah sucikan daku
Dia tlah bangkit jadikan ku baru
Firman-Nya tlah mengerjakan hidupku
Hingga dosa tak lagi berkuasa

Posting Komentar

0 Komentar